cara merawat kuku rapuh dengan bawang putih

Tips merawat kuku rapuh dengan bawang putih sangatlah mudah:

    Ambil sepotong bawang putih yang telah dibelah menjadi dua
    Gosokkanlah bawang putih ke kuku anda, atau boleh juga dilumatkan dan ditempelkan pada kuku
    Diamkan beberapa saat sekitar 15 – 30 menit lalu lepaskan serpihan bawang yang menempel pada kuku
    Bila anda merasa tidak betah dengan baunya, cucilah dengan sabun

Lakukanlah secara rutin untuk mendapatkan kuku yang indah dan bebas rapuh.

0 Response to "cara merawat kuku rapuh dengan bawang putih "

Posting Komentar